Blogging

Cara Memasang Iklan Di Tengah Postingan

Assalamualaikum Wr Wb , Hallo gan pada kesempatan kali ini saya akan membagikan tutorial cara memasang iklan di tengah postingan.

Iklan merupakan salah satu sumber penghasilan bagi seorang blogger. Tentunya agar penghasilan kita bisa meningkat kita harus menempatkan iklan tersebut di tempat yang strategis agar pengunjung blog kita bisa melihat iklan tersebut dan jika tertarik bisa juga mengkliknya.

Nah di mana sih penempatan iklan strategis ? penempatan iklan yang strategis bisa di atas postingan dan di bawah postingan. Nah ada lagi nih penempatan iklan yang strategis , Yaitu di tempatkan di tengah postingan tersebut.

Nah pada kali ini saya akan membagikan tutorial cara memasang iklan di tengan postingan.

Cara Memasang Iklan Di Tengah Postingan

  1. Pertama tama silahkan anda cari kode <data:post.body/>
  2. Setelah itu anda ganti kode <data:post.body/> dengan kode di bawah ini
<div expr:id='"ads1" + data:post.id'></div>
<div style="clear:both; margin:10px 0">
Kode Iklan Adsense Anda 
</div>
<div expr:id='"ads2" + data:post.id'><data:post.body/></div>
<script type="text/javascript">
var obj0=document.getElementById("ads1<data:post.id/>");
var obj1=document.getElementById("ads2<data:post.id/>");
var s=obj1.innerHTML;
var t=s.substr(0,s.length/2);
var r=t.lastIndexOf(" ");
if(r>0) {obj0.innerHTML=s.substr(0,r);obj1.innerHTML=s.substr(r+1);}
</script>
  1. Setelah itu silahkan anda ganti tulisan kode iklan adsense dengan kode iklan anda

Note: Kode di atas akan menepatkan iklan anda tepat di tengah tengah postingan jadi jika anda mempunyai artikel yang panjang iklan akan muncul di bagian bawah.

Anda dapat menyesuaikan penempatan iklan dengan merubah angka 2 di kode var t=s.substr(0,s.length/2); . Angka 2 di artikan script akan menghitung seluruh kata dan membaginya menjadi 2 dan akan menempatkan iklan di situ.

  1. Jika sudah selesai silahkan klik simpan

Akhir Kata

Sekian Dulu Tutorial tentang Cara Memasang Iklan Di Tengah Postingan Kali Ini Jika Ada kesalahan mohon di maafkan . Sekian Dulu Wassalamualaikum Wr Wb

Admin Kece

Haii Perkenalkan Saya Adalah Admin Blog Ini.

Related Articles

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back to top button